Kamis, 26 Januari 2012

Boomerang Band

boomerang,band boomerang,band indonesia,indo band,jpi boomerang,boomerang jpi,john paul ivan,john-paul-ivan boomerang,roy boomerang,roy jechoniah,roy jeconiah,roy jekoniah,rock band,indo rock boomerang rock

Profil Band : Boomerang

Pada awal tahun '90-an, Hubert Henry Limahelu a.k.a. 'HH5H' (bass), John Paul Ivan a.k.a. 'JPI' (gitar), Roy Jeconiah Isoka Wurangian (vokal) dan seorang drummer mendirikan sebuah band dengan nama 'Lost Angels', sebuah permainan kata dari nama kota Los Angeles dan sekaligus berarti `Malaikat Tersesat`.

Pada tahun 1994 mereka direkrut oleh perusahaan rekaman Logiss Record. Dan pada bulan Maret - April 1994 dibawah produser Log Zhelebour di studio Nirwana Record, Surabaya, mereka bekerja hampir 18 jam setiap harinya untuk merekam album perdana mereka. Sementara selesai dengan proses rekaman album perdana mereka dan menunggu pembuatan cover kaset, mereka memutuskan untuk mengeluarkan drummer mereka karena tingkah lakunya tidak bisa lagi sejalan dengan idealisme tujuan semula kelompok mereka dan terlalu mementingkan materi pribadi.

Pada 8 Mei 1994 mereka sepakat untuk mengganti nama Lost Angels menjadi Boomerang yang juga menjadi judul album perdana mereka yang dirilis dipasaran pada 1 Juli 1994 dengan single hit `Kasih`. Oleh karena itu pada pembuatan klip `Kasih` di album pertama, mereka hanya tampil bertiga. Untuk mengisi kekosongan posisi drummer pada saat mereka harus melakukan tour dan konser, mereka merekrut Farid Martin yang dikenal mereka dari Mas Tony, Sound Engineer pada album pertama dan kedua Boomerang. Pada tanggal 1 Januari 1995 Farid Martin resmi menjadi anggota tetap Boomerang.

Namun pada pertengahan 2005, didasari "perbedaan prinsip", JPI memilih untuk keluar dari Booomerang dan memutuskan untuk bekerja sendiri. JPI membentuk band supergrup Trio JPI bersama dengan bassis Bondan Prakoso dari Funky Kopral dan Cliff sebagai drummer.

Discography

  1. Boomerang (1994)
    Tracklist :
    Kasih
    No More
    Tanah Perjanjian
    Setan Tertawa
    Neiska
    Kuda - Kuda Binal
    Bunga
    Boomerang

  2. K.O. (1995)
    Tracklist :
    O - Ya
    Bawalah Aku
    Kontaminasi Otak (K.O)
    Gatot Gatal (Gagal Total)
    Kebebasan
    B.O.J (Balada Orang Jalanan)
    Ang Angels Gonna Sing
    Kisah .....
    Bird
    Penari Malam

  3. Disharmoni (1996)
    Tracklist :
    Generasiku
    Versus
    Mimpi Hitam
    Satu
    Anak Alam
    Agar Tak Pernah Ada Kata Benci
    Pembakar Neraka
    Potret
    O . K . B . M
    Kisah Yang Biru

  4. Hits Maker (1997)

  5. Segitiga (1998)
    Tracklist:
    Neraka Jahanam
    Berita Cuaca
    Kereta Laju
    Hidupku Sunyi
    Pahlawan Yang Dilupakan
    Preman
    Kisah Seorang Pramuria
    Haus Di Padang Tandus
    Setan Tertawa (New Version)
    Pro (Yhe Song Of Hope)

  6. Hard 'n Heavy (1999)
    Track List:
    Larantuka ( 1999 New Single)
    Neraka Jahanam
    Generasiku
    Kontaminasi Otak
    Kereta Laju
    No More
    O . K . B . M .
    Setan Tertawa
    Mimpi Hitam
    Kebebasan
    Boomerang
    Pro ( The Song Of Hope )
    O Y a

  7. Best Ballads (1999)
    Tracklist :
    Kisah
    Bawalah Aku
    Hidupku Sunyi
    Kehadiran
    Satu
    Neiska
    Tanah Perjanjian
    Kisah Yang Biru
    Berita Cuaca
    Kisah Seorang Pramuria
    Kasih

  8. Xtravaganza (2000)

  9. The Greatest Hits of Boomerang (2003)

  10. Terapi Visi (2003)

  11. Urbanoustic (2005)

  12. Suara Jalanan (2009)

Download MP3 Boomerang

Lirik Boomerang
thumbnail
Judul: Boomerang Band
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Ditulis Oleh

Artikel Terkait Boomerang, Profile :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy
Template Seo Elite oleh Bamz